Thursday, December 15, 2016

6 Perkara Rukun dan Doa Setelah Wudhu

Wudhu ialah mencuci atau membasuh seluruh anggota badan tertentu dengan air sebelum mengerjakan Shalat (Shalat Wajib maupun Shalat Sunah), Kemudian Pengertian Wudhu Menurut Hanafiyah yaitu Mensucikan diri menggunakan Air untuk 4 (empat) anggota tubuh kita yaitu Wajah, Kedua Tangan, Kepala dan kedua kaki dengan sifat Khusus. Mengapa Khusus karena dalam Berwudhu sendiri setidaknya ada 7 anggota badan kita yg harus di sucikan dg air yg antara lain membasuh atau mensucikan Mulut, Hidung, Muka, Tangan, Rambut, Kuping dan Kaki.

Berwudhu merupakan Syarat Sah Shalat sehingga jika anda mengerjakan suatu Shalat tetapi tidak Berwudhu terlebih dahulu maka Shalat yang anda kerjakan akan sia – sia atau mubah atau tidak sah. Seperti Sabda Nabi Muhammad Saw seperti, ” Tidak diterima Sholatmu tanpa Bersuci atau Wudhu (HR. Muslim) dan ” Bersuci atau Berwudhu adalah sebagian dari iman (HR. Muslim). Sedangkan untuk Keutamaan Berwudhu dan Manfaat Wudhu sendiri sudah banyak diterangkan didalam Sabda Nabi Muhammad Saw seperti ” Barang Siapa yg Berwudhu secara Sempurna, maka dosa – dosa’nya akan gugur atau hilang di jasad-nya hingga keluar jg dari bawah kuku-kukunya (HR. Muslim) dan ”’ Sungguh Umat ku kelak akan datang pd hari kiamat dlm keadaan muka dan kedua tangannya kemilau bercahaya karena bekas Berwudhu ”’.

6 Perkara Rukun Wudhu
1. Niat
Niat adalah sesuatu yang bersamaan dengan pekerjaannya dan tempatnya dihati dan melafadkannya sunnah. dan waktunya niat didalam melaksanakan wudhu yaitu ketika membasuh bagian pertama dari wajah. adapun bacaan niatnya yaitu sebagai berikut.

2. Membasuh Muka
Adapun membasuh muka didalam wudhu batas-batasnya adalah secara vertikal dari tempat tumbuhnya rambut secara normal sampai ke dagu dan secara horizontal dari telinga ke telinga.

3. Membasuh Kedua tangan
Batasnya yaitu dari ujung jari hingga ke siku lebih sedikit. lebih baiknya lebih 4 atau 5 jari diatas siku.

4.  Membasuh sebagian kepala
Yaitu membasuh sebagian dari pada area kepala atau rambut.

5. Membasuh kedua kaki
Batasnya yaitu dari jari-jari kaki hingga kedua mata kaki lebih sedikit, untuk lebih baiknya hingga ke betis.

6. Tertib
Yaitu tidak mendahulukan bagian satu dengan bagian yang lain atau sesuai urutan fardhu wudhu diatas.

Doa Setelah Wudhu

Setelah menyelesaikan Wudhu seperti di gambar diatas maka disunahkan untuk anda semua untuk membaca Doa Setelah Wudhu, adapun bacaan doa tersebut bisa anda lihat dibawah ini


















Klik disini untuk membaca kisah menarik tentang manfaat berwudhu


No comments:

Post a Comment

New Post

Mengikuti Bacaan Muazin

Mengikuti Bacaan Muazin - Jika seseorang mendengar azan, hendaknya dia mengikuti bacaan tersebut berdasaran sabda Nabi Saw., "Jika ...

Pages - Menu